Pajak UMKM
Kami sangat concern terhadap perkembangan bisnis UMKM dan turut partisipatif membantu dan memajukan UMKM melalui perencanaan bisnis dan pajak yang tepat. Profesional kami bersertifikat konsultan pajak, akan membantu Anda dalam:
- Melakukan pembukuan bulanan dan report ke Perusahaan
- Menghitung Pajak Terutang dan Pelaporan Pajak Bulanan dan Tahunan
- Memberikan advis (nasihat/saran) berkenaan dengan perpajakan UMKM
- Memberikan advis (nasihat/saran) strategi pengembangan bisnis dari aspek perpajakan dan legal
Hubungi tim profesional kami, untuk memperoleh gratis konsultasi dan layanan terbaik dari kami.